Minggu, 12 Juli 2015

DAUN KARI

DAUN KARI


Daun Kari sebenarnya banyak digunakan sebagai bumbu masakan di wilayah Sumatra. Daun kari sendiri mengandung banyak vitamin dan mineral alami seperti vitamin A, B, C, E, asam amino, magnesium, serta asam folat.
Sehingga menjadikan rempah-rempah ini tinggi akan manfaat kesehatan.




Dilansir dari boldsky.com, berikut adalah manfaat makan daun kari untuk kesehatan.


Mengobati leukimia

Daun kari tinggi akan kandungan alkaloid karbazol. Zat alami ini terkenal untuk memperlambat pertumbuhan sel leukimia atau kanker darah.



Mencegah anemia

Makan daun kari juga bermanfaat untuk mencegah anemia sebab kaya akan kandungan zat besi dan asam folat. Kedua zat ini dikenal mampu mencegah anemia atau kekurangan darah.




Menyembuhkan penyakit ginjal
Banyaknya racun di dalam tubuh yang kemudian membebani kerja ginjal mampu membuat ginjal Anda rusak. Sementara minum jus dari daun kari bermanfaat untuk menyembuhkannya.

Mencegah diabetes
Makan daun kari menjaga kolesterol dan gula darah Anda supaya tetap normal. Sehingga secara signifikan mampu mencegah diabetes.



Tinggi akan zat anti-inflamasi
Karena daun kari tinggi akan zat anti-inflamasi di dalamnya, maka dapat menyembuhkan penyakit dalam tubuh seperti wasir, menurunkan suhu tubuh, dan mencegah tumor.

Menyembuhkan maag 
Ramuan daun kari sejak dulu terkenal untuk menyembuhkan maag. Anda bisa mengonsumsinya dengan membuat jus kari.




Mengobati mual saat hamil
Mual saat hamil memang mengganggu. Namun Anda bisa menghilangkannya dengan makan daun kari




Ada banyak tumbuhan herbal di sekitar kita yang sangat bermanfaat untuk menyembuhkan penyakit dan menyehatkan tubuh. 
Dan Daun Kari adalah salah satunya ...

Kami juga menyediakan daun kari segar yang baru dipetik, lalu dikirimkan ke pelanggan











KC Nurseries Bogor, membantu anda yang ingin memiliki dan membudidayakan Tanaman Daun Kari ini....
Silahkan kunjungi dan hubungi kami di 081 3848 24 904
KC  Nurseries Bogor


Juga tersedia daun kari yang sudah dikeringkan







(diambil dari berbagai sumber......Juli 15)