Selasa, 27 Mei 2014

Kembang Teleng termasuk dalam golongan famili Leguminosae

      Kembang Teleng 
   termasuk dalam golongan famili Leguminosae


Nama Lokal Bunga biru (Melayu, Sumatera), kembang telang (Jawa, Sunda), Bunga telang (Makassar), Bunga temenraleng (Bugis), Saya ma gulele (Ternate), Bisi (Halmahera Utara)

·    
  Tumbuhan ini tergolong ke dalam famili Leguminosae atau kacang-kacangan.


  •      Kembang Teleng ini pertumbuhannya merambat dan membelit, daunnya bersirip ganjil. 
  •      Daun pelindungnya berjumlah 2-3 pasang berbentuk telur atau jorong. 
  •      Permukaan daun dan batangnya berbulu. 













  •     Untuk bunganya, yang biasa kita temui warnanya biru, sedangkan yang berwarna putih, sangat jarang ditemukan.

·  
 
    Bentuknya seperti kupu-kupu atau buterfly, jumlah bunganya biasanya terdapat beberapa tangkai, sedangkan di ketiak daun berjumlah satu bunga. 

·        

Penyebaran secara alami tanaman ini di daerah wilayah Nusantara adalah Jawa, Sunda, Maluku, Ternate, Sulawesi Selatan. 
·         
     
Habitat Kembang teleng (Clitoria ternatea) sering ditemukan hidup menjalar di pagar-pagar rumah di pedesaan. Tempat yang cocok untuk hidupnya adalah di dataran rendah hingga ketinggian 900 meter.

·         





 
Perkembang biakan Kembang Teleng ini dapat diperbanyak dengan biji. 

Untuk mendapatkan benih biji ini anda dapat menghubungi kami di :
    0813 8482 4904 
KC Nurseries Bogor
    Tersedia juga : 

  •     Bibit tanaman yang belum berbunga.
  •     Pohon Kembang Teleng yang sudah berbunga.
  •     Bunga Teleng Segar yang baru dipetik.
  •     Bunga Teleng Kering.


  • Kami tunggu konfirmasi dan pemesanan anda, dan kami siap kirim ke alamat anda dengan jasa pengiriman yang terpercaya.





Tidak ada komentar:

Posting Komentar